Pertimbangan Pembelian Mobil: Apakah Merek, Kualitas atau Promosi?

Authors

  • Tasir Tasir Universitas Dian Nusantara
  • Nur Endah Retno Wuryandari Universitas Dian Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.37366/jpm.v2i02.2540

Keywords:

Citra Merek, Kualitas Produk, Promsi, Keputusan Pembelian

Abstract

Abstrak

Tujuan utama dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui seberapa besar pengaruh citra merek, kualitas produk, dan promosi  terhadap keputusan pembelian kendaraan merek Toyota. Adapun dalam penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif  kuantitatif kausal. Obyek atau populasi dalam penelitian ini yaitu pemilik kendaraan merek Toyota di Bekasi. Metode pengambilan sampel dengan cara menggunakan teknik convenience sampling dan pengambilan data menggunakan kuesioner dengan skala likert, dari 160 responden. Analisis data yang di lakukan dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian menunjukan adanya pengaruh positif dan signifikan dari citra merek, kualitas produk dan promosi secara parsial terhadap keputusan pembelian.

Kata Kunci : Citra Merek, Kualitas Produk, Promosi, Keputusan Pembelian.

 

Abstract

The main objective of this study is to determine how much influence brand image, product quality, and promotion have on purchasing decisions for Toyota brand vehicles. As for this research, it uses a causal quantitative descriptive research design. The object or population in this study is the owner of a Toyota brand vehicle in Bekasi. Sampling method by using convenience sampling technique and data collection using a questionnaire with a Likert scale, from 160 respondents. Data analysis was carried out using the SPSS program. The results of the research show that there is a positive and significant influence of brand image, product quality and promotion partially on purchasing decisions.

Keywords: Brand Image, Product Quality, Promotion, Purchase Decision

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, M. A. F. (2020). Toward the Best Model of Purchase Decision Through Online Store in Indonesia from the Lens of Price Perception, Service Quality and Marketing Communication. 120(Icmeb 2019), 285–290. https://doi.org/10.2991/aebmr.k.200205.049

Al Faruq Abdullah, M. (2021). Analisis Motif Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Dan Pemakaian Bumbu Instant Masakan. Jurnal Bisnis, Ekonomi, Manajemen, Dan Kewirausahaan, 1(1), 20–26. https://doi.org/10.52909/jbemk.v1i1.24

Al Faruq Abdullah, M., Herawaty Pangaribuan, Y., & Desty Febrian, W. (2022). Jurnal Perspektif Manajerial dan Kewirausahaan (JPMK) ANALYSIS OF ONLINE PURCHASE INTENTION FROM THE PERSPECTIVE OF ONLINE CUSTOMER REVIEWS, ONLINE ADVERTISING, AND WEBSITE QUALITY. 2(2), 47–55. http://jurnal.undira.ac.id/index.php/jpmk/

Anjani, S., & Irwansyah, I. (2020). PERANAN INFLUENCER DALAM MENGKOMUNIKASIKAN PESAN DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM [THE ROLE OF SOCIAL MEDIA INFLUENCERS IN COMMUNICATING MESSAGES USING INSTAGRAM]. Polyglot: Jurnal Ilmiah, 16(2), 203. https://doi.org/10.19166/pji.v16i2.1929

Asih, P. S., Rawi, R. D. P., & Rahayu, A. (2021). Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Produk Fastfood KFC Di Kota Sorong (Studi Kasus Mega Mall Kota Sorong). In Jurnal Ilmiah PERKUSI (Vol. 1, Issue 3, p. 352). https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i3.11143

Astuti, D., & Noviyanti, D. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU PEMBELIAN MINAT KONSUMEN, HARGA DAN KUALITAS PRODUK (LITERATURE REVIEW MSDM). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(5), 534-545..pdf. (n.d.).

Basith, A., & Fadhilah, F. (2019). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Produk pada McDonald’s di Jatiasih Bekasi. Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 9(3), 192–203. https://doi.org/10.29244/jmo.v9i3.28224

Cesariana, C., Juliansyah, F., & Fitriyani, R. (2022). Model Keputusan Pembelian Melalui Kepuasan Konsumen Pada Marketplace: Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 211–224. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i1.867

Endah, N., & Wuryandari, R. (2020). Jurnal Perspektif Manajerial dan Kewirausahaan (JPMK) CUSTOMER’s BRAND LOYALTY: KAJIAN PADA BISNIS KESEHATAN MATA DI 10 KOTA DI PULAU JAWA. 1(1), 71–78. http://jurnal.undira.ac.id/index.php/jpmk/

Fakhrudin, A. (2020). Citra Perusahaan, Citra Pemakai, Citra Produk Terhadap Loyalitas Konsumen STTKD Yogyakarta. Jurnal Manajemen Dirgantara, 13(1), 2622–0946.

Febriani, N. (2021). Efektivitas strategi komunikasi pemasaran celebrity endorsement di Instagram terhadap generasi Z. Jurnal Manajemen Komunikasi, 5(2), 238. https://doi.org/10.24198/jmk.v5i2.27682

Gunardi, C. G., & Erdiansyah, R. (2019). Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan Restoran Mangkok Ku. Prologia, 3(2), 456. https://doi.org/10.24912/pr.v3i2.6387

Heliawan, Y. A., & Wisnu, A. M. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza Di Kecamatan Kartasura, Sukoharjo. In Jurnal Akuntansi dan Pajak (Vol. 18, Issue 2, p. 174). https://doi.org/10.29040/jap.v18i2.114

Ikhsani, K., Catur Widayati, C., & Endah Retno Wuryandari, N. (2021). Analisis Pengaruh Persepsi Resiko, Promosi, Dan Kepercayaan Merek Terhadap Niat Beli Pasca Covid-19. Jurnal Bisnis, Ekonomi, Manajemen, Dan Kewirausahaan, 1(1), 81–90. https://doi.org/10.52909/jbemk.v1i1.31

Isnawati, Y. (2018). Analisis Pengaruh Citra Merek, Persepsi Harga, dan Persepsi Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Konsumen produk ATBM Pekalongan) Rizky Iryanita, Y. Sugiarto 1. In Dpponegoro Journal of Management (Vol. 2, pp. 1–9). http://eprints.undip.ac.id/68440/

Jansen, F. Y., Worang, F. G., & Arie, F. V. (2022). Keputusan Pembelian Konsumen Smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unsrat 2019-2020 the Effect of Brand Equity , Brand Image , and Product Quality on Consumer Purchase Decisions on Samsung Smartphone Products on Students of the Fac (Vol. 10, Issue 1, pp. 279–288).

Management, M., Buana, M., Management, M., & Buana, M. (2020). Authentic Happiness As a Mediator of Learning Organization. 2(1), 112–124. https://doi.org/10.31933/DIJMS

Mantik, J., Misriah Ariyanis, R. S., Dhameria, V., & Pratiwi, E. (2021). 2021) 1578-1583 Accredited. Jurnal Mantik, 5(3), 1578–1583.

Markonah, Salim, A., & Franciska, J. (2020). the Effect of Liquidity and Working Capital on Corporate. Dinasti International Journal of Economics, Finance & AccountingBrigham, E. F., & Ehrhardt, M. C. (2014). Financial Management Theory and Practice. 13th Edition. South Western International Student Edition: Ohio. Fahmi, (13th Ed.)., 1(1), 1–7. https://doi.org/10.31933/DIJEFA

Marlina, L. (2018). Bab Ii Landasan Teori. Journal of Chemical Information and Modeling, Risdiansyah 2017, 7–19. https://repository.bsi.ac.id/index.php/unduh/item/215072/File-10_Bab-II-Landasan-Teori.pdf

Nurfauzi, Y., Taime, H., Hanafiah, H., Yusuf, M., Asir, M., Majenang, S., Jambatan Bulan, S., Bina Bangsa, U., Bandung, S., & Makassar, I. (2023). Literature Review: Analysis Of Factors Influencing Purchasing Decisions, Product Quality And Competitive Pricing Literature Review: Analisis Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian, Kualitas Produk dan Harga Kompetitif. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 4(1), 183–188. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej

Nurliyanti, N., Anestesia Arnis Susanti, & Baruna Hadibrata. (2022). Pengaruh Harga, Promosi Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian (Literature Review Strategi Marketing Manajement). Jurnal Ilmu Hukum, Humaniora Dan Politik, 2(2), 224–232. https://doi.org/10.38035/jihhp.v2i2.982

Perkasa, D. H., & Putra, W. B. T. S. (2020). Peran Kualitas Pendidikan, Biaya Pendidikan, Lokasi dan Citra Merek dalam Mempengaruhi Minat Siswa Memilih Perguruan Tinggi XYZ. Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang, March, 72–87.

Putra, E., Tinggi, S., & Pasaman, I. E. (2020). PENGARUH PROMOSI MELALUI SOSIAL MEDIA DAN REVIEW PRODUK PADA MARKETPLACE SHOPEE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ( STUDI PADA MAHASISWA STIE PASAMAN ) THE INFLUENCE OF PROMOTION THROUGH SOCIAL MEDIA AND PRODUCT REVIEW ON THE MARKETPLACE SHOPEE ON PURCHASE DEC. Jurnal Apresiasi Ekonomi, 8(3), 467–474.

Putra, Y. F. P. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza pada PT. Hadji Kalla Cabang Mamuju. Forecasting: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen, 1(2). https://stiemmamuju.e-journal.id/FJIIM/article/view/17

Rakasyifa, I., & Mukti, G. W. (2020). FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN SAYUR DAN BUAH DI RITEL ONLINE (Suatu Kasus pada Konsumen Ritel Online di Jakarta). In Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis (Vol. 6, Issue 1, p. 275). https://doi.org/10.25157/ma.v6i1.3141

Rofiandi,D.,& Ramaditya,M,BBA.,M.Sc. (2020). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN MINAT BELI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus pada PT. Tunas Ridean Tbk Cabang Bekasi)..pdf. (n.d.).

Setyo Widodo, D. (2022). Determination of Digital Marketing: Influencer Marketing, Social Media and E-Commerce (Literature Review). Dinasti İnternational Journal of Economics Finance and Accounting, 3(3), 304–314.

Simanjorang, E. F. S. (2020). Analisa Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Kopi pada Warkop On Mada Rantauprapat. Ekonomi Bisnis Manajemen Dan Akuntansi (EBMA), 1(1), 91–101. http://jurnal.ulb.ac.id/index.php/ebma/article/view/1903

Suawa, A. J., Tumbel, A. L., & Mandagie, Y. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Di New Ayam Bandung Resto Kawasan Megamas Manado. Jurnal EMBA, 7(4), 5195–5204.

Suryadi, W., & Andrian. (2020). Pengaruh Citra Merek, Kepercayaan Merek, Dan Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Merek Pada Pelanggan Geprek Bensu Di Kota Malang. Holistic Journal of Management Research, I(1).

Tan, W., & Suhardi. (2021). Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Mobil Bekas Pada PT. Ong Citra Nusa. Ekuivalensi, 7(1), 49–57.

Trulline, P. (2021). Pemasaran produk UMKM melalui media sosial dan e-commerce. Jurnal Manajemen Komunikasi, 5(2), 259. https://doi.org/10.24198/jmk.v5i2.32746

Waluya, A. I., Iqbal, M. A., & Indradewa, R. (2019). How product quality, brand image, and customer satisfaction affect the purchase decisions of Indonesian automotive customers. International Journal of Services, Economics and Management, 10(2), 177–193. https://doi.org/10.1504/IJSEM.2019.100944

Winasis, C. L. R., Widianti, H. S., & Hadibrata, B. (2022). Determinasi Keputusan Pembelian: Harga, Promosi Dan Kualitas Produk (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(4), 399–410.

Downloads

Published

2024-01-31