Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Harga Saham Pada Perusahaan Sektor Energi Tahun 2018-2022

Authors

  • Alifa Aulia Rahman Universitas Tidar
  • Andhatu Achsa Universitas Tidar
  • Yacobo P. Sijabat Universitas Tidar

DOI:

https://doi.org/10.37366/jpm.v2i02.2690

Keywords:

harga saham, profitabilitas, Likuiditas, Struktur Modal

Abstract

Instrumen pasar keuangan yang paling popular adalah saham. Pergerakan harga saham ini menjadi indikator penting bagi seorang investor untuk mengambil keputusan investasi. Semakin baik kinerja keuangan suatu perusahaan, maka akan dianggap mampu membawakan keuntungan bagi calon investor, sehingga para calon investor bersedia untuk membayar lebih mahal terhadap saham suatu perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana variabel profitabilitas, likuiditas dan struktur modal berpengaruh terhadap harga saham perusahaan sektor energi periode 2018-2022. Penelitian ini merupakan penelitian asosiatif yang dilakukan untuk mengidentifikasi hubungan antar variabel satu dengan variabel lain. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022. Sampel yang diperoleh sebanyak 90 observasi melalui metode purposive sampling. Data pada penelitian ini  ialah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan yang diterbitkan pada Bursa Efek Indonesia, yahoo finance dan website resmi perusahaan dengan teknik analisis regresi linier berganda. Alat bantu penelitian ini adalah Stata 14. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan variabel profitabilitas, likuiditas dan struktur modal berpengaruh terhadap harga saham. Secara parsial terbukti profitabilitas dan likuiditas memiliki pengaruh terhadap harga saham perusahaan. Sedangkan struktur modal tidak memiliki pengaruh terhadap harga saham perusahaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustami, S., & Syahida, P. (2019). Pengaruh Nilai Pasar, Profitabilitas, dan Leverage terhadap Harga Saham (Studi pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2013—2017). Organum: Jurnal Saintifik Manajemen Dan Akuntansi, 2(2), 84–103. https://doi.org/10.35138/organum.v2i2.52

Alfan, M., & Suprihhadi, H. (2020). Pengaruh profitabilitas, leverage, dan likuiditas terhadap harga saham perusahaan indeks Lq 45. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 15(ISSN 2085-1375), 44–64.

Andy, Novana, C., Sartika, Sihaloho, M. L., & Wulandari, B. (2020). Pengaruh Current Ratio (CR), Return on Equity (ROE), Debt on Equity Ratio (DER), Earning Per Share (EPS), dan Total Asset Turnover (TATO) Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Property, Real Estate dan Konstruksi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Peri. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, Dan Akuntansi), 4(3), 311–325.

Anisya, V. (2021). Pengaruh Rasio Likuiditas, Aktivitas, Profitabilitas Dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Harga Saham Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bei. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 10(1), 1–21.

Anita Suwandani, Suhendro, A. W. (2017). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Di BEI Tahun 2014 - 2015. 18(01), 123–129.

Ardiansyah, A. T., Ayus, A. Y., & Lia, D. M. (2020). Pengaruh Kebijakan Dividen dan Struktur Modal Terhadap Harga Saham. Jurnal Ekonomi Akuntansi Dan Manajemen, 1(1), 35–49.

Belinda Evanjeline, R. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas Dan Likuiditas Terhadap Harga Saham Perusahaan Food And Beverages. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 10, 1–15.

Cahyaningrum, Y. W., & Antikasari, T. W. (2017). Pengaruh Earning Per Share, Price To Book Value, Return on Asset, Dan Return on Equity Terhadap Harga Saham Sektor Keuangan. Jurnal Economia, 13(2), 191. https://doi.org/10.21831/economia.v13i2.13961

Elizabeth Sugiarto Dermawan, S. L. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Dan Kebijakan Dividen Terhadap Harga Saham. Jurnal Paradigma Akuntansi, 1(2), 381. https://doi.org/10.24912/jpa.v1i2.5100

Erna Alliffah, S. A. I. F. (2018). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Price Book Value Terhadap Harga Saham Pada Sub Sektor Transportasi Yang Terdaftar Di Bei Periode 2012-2016. Jurnal Ekonomi, 23(3), 403. https://doi.org/10.24912/je.v23i3.421

Hardini, A. R. (2021). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, dan Struktur Modal terhadap Harga Saham. Jurnal Ilmu Dan Riset Akutansi, 10(2), 1–17. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/download/3810/3821

Hasan, A., & Amanah Jiwa Juwita, H. (2022). Pengaruh Struktur Modal Terhadap Harga Saham Dengan Financial Distress Sebagai Variabel Intervening (Studi pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 10(1), 1–18. https://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb/article/view/7839

Idris, A. (2021). Dampak Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Di Indonesia (the Effect of Profitability and Liquidity on Stock Prices in Indon. Jurnal Manajemen Kewirausahaan, 18(June), 11–20. https://doi.org/10.33370/jmk.v18i1.515

Lutfi, A. M., & Sunardi, N. (2019). PENGARUH CURRENT RATIO (CR), RETURN ON EQUITY (ROE), DAN SALES GROWTH TERHADAP HARGA SAHAM YANG BERDAMPAK PADA KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minuman Yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan Dan Investasi), 2(3), 83. https://doi.org/10.32493/skt.v2i3.2793

Nina Andriyani, & Sari, W. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan (Firm Size) dan Profitabilitas terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal Akuntansi Bisnis & Publik, 11(1), 1–8. https://journal.pancabudi.ac.id/index.php/akuntansibisnisdanpublik/article/view/958

Prastiko, E. H., & Triyonowati, T. (2020). Pengaruh Price Earning Ratio, Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Harga Saham. Jurnal Ilmu Dan …. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/2975

Rahayu, P., & Yani, A. (2021). Pengaruh Perubahan Tarif Pajak Penghasilan, Struktur Modal Dan Kebijakan Dividen Terhadap Harga Saham. Gorontalo Accounting Journal, 4(2), 184. https://doi.org/10.32662/gaj.v4i2.1732

Ratnasari, S., Tahwin, M., S, D. A., Tahwin, M., & Sari, D. A. (2017). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Kebijakan Dividen dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia …. 03(01), 80–94.

Sambelay, J. J., Rate, P. V, & Baramuli, D. N. (2017). Analisispengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Lq45 Periode 2012-2016. 753 Jurnal EMBA, 5(2), 753–761. https://scholar.google.com/scholar?hl=id&as_sdt=0%2C5&q=ANALISISPENGARUH+PROFITABILITAS+TERHADAP+HARGA+SAHAM+PADA+PERUSAHAAN+YANG+TERDAFTAR+DI+LQ45+PERIODE+2012-2016&btnG=

Samudra, B., & Ardini, L. (2020). Pengaruh Struktur Modal, Kinerja Keuangan, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Harga Saham Lilis Ardini Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 9(5), 19.

Sari, N. L., & Hikmah. (2020). PENGARUH PROFITABILITAS DAN LIKUIDITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAPAT DI BURSA EFEK INDONESIA. Jurnal Ilmiah Kohesi, 4(3), 149–155.

Sujata, N. K. A. P. D., & Badjra, I. B. (2020). Rasio Pasar, Pofitabilitas dan Likuditas Berpengaruh Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Otomotif Dan Komponen. Tjyybjb.Ac.Cn, 27(2), 58–66.

Sulthon, H. T. &, & Triyonowati. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Kebijakan Dividen terhadap Harga Saham. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 7(5), 1–18.

Suriawinata, ayu gina. (2020). PERUSAHAAN ( Studi Empiris Pada Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di BEI Tahun 2014-2018 ). 1–15.

Triwahyuningtias, M. (2012). Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan, Ukuran Dewan, Komisaris Independen, Likuiditas, Dan Laverage Terhadap Terjadinya Financial Distress. Semarang , Universitas Diponogoro, 1–81.

Ulil Albab Al Umar, A., Nena Arinta, Y., Anwar, S., Salsa Nur Savitri, A., & Ali Faisal, M. (2020). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Jakarta Islamic Index: Struktur Modal Sebagai Variabel Intervening. Inventory: Jurnal Akuntansi, 4(1), 22. https://doi.org/10.25273/inventory.v4i1.6297

Zaimsyah, A. M., & Herianingrum, S. (2019). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam , 5 ( 02 ), 2019 , 113-119 Analisis Fundamental Terhadap Harga Saham yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index Tahun 2010-2017. 5(02), 113–119.

Downloads

Published

2023-11-30