DATA DAS KABUPATEN LEBAK MENGGUNAKAN PERMODELAN SOIL DAN WATER ASSESSMENT TOOL (SWAT) DAN ARCGIS 10.4

Authors

  • Herol Herol Universitas Pelita Bangsa
  • Isria Miharti Maherni Putri Universitas Pelita Bangsa
  • Adam Uji Ramadhan Universitas Pelita Bangsa
  • Mohamad Aditya Prasetya Universitas Pelita Bangsa

Keywords:

Sumber Daya Air, SWAT, Sungai

Abstract

Water Assessment Tool (SWAT) muncul sebagai alat penting untuk memahami dan memodelkan interaksi kompleks antara tanah, air, dan vegetasi dalam suatu Daerah Aliran Sungai (DAS). Dengan menggunakan model ini, kita dapat mengidentifikasi area yang rentan terhadap erosi tanah, mengukur dampak praktek pertanian tertentu terhadap nutrien dalam air, serta menyusun strategi pengelolaan air yang lebih efektif. Permodelan SWAT diharapkan dapat memberikan wawasan mendalam mengenai dinamika hidrologi dan kualitas air di Daerah Aliran Sungai yang diteliti, membantu pengambilan keputusan dalam merancang kebijakan pengelolaan sumber daya air yang berkelanjutan.

Downloads

Published

2022-12-14

How to Cite

Herol, H., Maherni Putri, I. M., Ramadhan, A. U., & Mohamad Aditya Prasetya. (2022). DATA DAS KABUPATEN LEBAK MENGGUNAKAN PERMODELAN SOIL DAN WATER ASSESSMENT TOOL (SWAT) DAN ARCGIS 10.4. JURNAL TEKNIK SIPIL, 3(2), 25-29. Retrieved from https://jurnal.pelitabangsa.ac.id/index.php/JUTIS/article/view/5164

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>