Pemilihan Metode dalam Pengendalian Kualitas

Authors

  • Kusdin Musa Universitas Pelita Bangsa

Keywords:

Kualitas, Lean Six Sigma, Failure Modes and Effect Analysis, Seven tools Quality Control

Abstract

Kualitas menjadi faktor terpenting dalam dunia industri dan menjadi tumpuan suatu produk dapat diterima oleh konsumen, dalam proses produksi suatu produk tidak terlepas dari resiko kecacatan produk. Untuk meminimalisir resiko tersebut maka dilakukan berbagai upaya untuk mendapatkan identifikasi penyebab resiko cacat pada produk. Dalam melakukan upaya pengendalian kualitas produk, terdapat beberapa Metode popular yang dapat diterapkan seperti metode Lean Six Sigma, Failure Modes and Effect Analusis, Seven Tools Quality Control. Setelah mendapatkan data yang dibutuhkan selankutnya akan mengidentifikasi lebih lanjut akar permasalahan tersebut dan dapat ditentukan usulan perbaikan dan pengendalian agar dapat membantu perusahaan untuk mengurangi resiko cacat pada produk. Kajian ini menggunakan analisis terhadap berbagai jurnal dari Nasional dan Internasional sejak tahun 2016 sampai 2022.

Downloads

Published

2023-02-27

How to Cite

[1]
K. Musa, “Pemilihan Metode dalam Pengendalian Kualitas”, SAINTEK, vol. 2, no. 1, pp. 370-374, Feb. 2023.