Analisis Pengaruh Kebijakan Dividen Kebijakan Hutang Dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan Sub Sektor Kesehatan Yang Terdaftar Di BEI Periode (2019 – 2022)

Authors

  • Mardia Thoiba Universitas Pelita Bangsa
  • Purwanti Universitas Pelita Bangsa

Abstract

Suatu perusahaan akan mempunyai kesan yang baik di mata konsumen apabila mempunyai nilai yang baik, karena nilai suatu perusahaan mencerminkan kinerjanya, sehingga dapat mempengaruhi persepsi investor yang akan menunjukkan kemakmuran bagi pemegang saham. Oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan keputusan investasi terhadap nilai perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor kesehatan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2022 sebanyak 31 perusahaan kesehatan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan alat bantu Eviews12. Data yang digunakan dalam penelitian ini ialah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan yang telah diaudit yang di akses dari Burs Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dan didapatkan 116 sampel.
Kata kunci : kebijakan dividen, kebijakan hutang, keputusan investasi dan nilai perusahaan

References

DAFTAR PUSTAKA

D. S. Sampurna and M. N. Sari, “Pengaruh Keputusan Investasi, Kebijakan Hutang, Kebijakan Dividen, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Farmasi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2016),” J. Akunt. dan Bisnis, vol. 4, no. 4, pp. 103–19, 2018.

H. Purnama, “PERANAN CSR DALAM MEMEDIASI PENGARUH DIGITALISASI, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Farmasi di BEI Periode 2016-2020),” Medikonis, vol. 13, no. 1, pp. 29–40, 2022, doi: 10.52659/medikonis.v13i1.52.

S. D. Deomedes and A. Kurniawan, “Pengaruh Keputusan Investasi, Pendanaan, Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia,” J. GeoEkonomi, vol. 9, no. 2, pp. 100–116, 2018, doi: 10.36277/geoekonomi.v9i2.27.

A. Suhartadi and Suhermin, “Pengaruh Keputusan Investasi, Profitabilitas Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan,” J. Ilmu dan Ris. Manaj., vol. 7, no. 1, pp. 1–19, 2018.

P. Purwanti, “Dampak Pertumbuhan Aset Perusahaan, Profitabilitas dan kebijakan Hutang terhadap Kebijakan Dividen pada Masa Pandemi Covid-19,” J. Apl. Manajemen, Ekon. dan Bisnis, vol. 7, no. 1, pp. 20–32, 2022, doi: 10.51263/jameb.v7i1.150.

Setiawati, “Analisis Pengaruh Kebijakan Deviden terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Farmasi di BEI,” J. Inov. Penelit., vol. 1, no. 8, pp. 1581–1590, 2021, [Online]. Available: https://stp-mataram.e-journal.id/JIP/article/view/308/261

G. dewi Suminang, J. Ilmu, and R. Manajemen, “PENGARUH STRUKTUR MODAL , PROFITABILITAS DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN ( STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ) Gading Dewi Suminang Tri Yuniati Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia ( STIESIA ) Sura,” 2022.

S. Rohayati, “Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020,” no. 1, pp. 44–52, 2022.

G. E. Leptasari and E. D. Retnani, “PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, STRUKTUR MODAL DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Endang Dwi Retnani Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya,” J. Ilmu dan Ris. Akunt., vol. 10, no. 6, 2021.

S. T. Paramitha and Y. Sukandani, “Pengaruh kebijakan dividen dan kebijakan hutang terhadap nilai perusahaan farmasi,” vol. 1, no. 1, pp. 109–118, 2019.

M. Salama, P. Van Rate, and V. N. Untu, “Pengaruh keputusan investasi, keputusan pendanaan dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan pada industri perbankan yang terdaftar di BEI periode 2014-2017,” Emba, vol. Vol.7 No.3, no. 3, pp. 2651–2660, 2019.

E. Dela Oktiwiati and M. Nurhayati, “Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal, Dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan (Pada Sektor Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017),” Mix J. Ilm. Manaj., vol. 10, no. 2, p. 196, 2020, doi: 10.22441/mix.2020.v10i2.004.

K. Kosmaryati, C. A. Handayani, R. N. Isfahani, and E. Widodo, “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kriminalitas di Indonesia Tahun 2011-2016 dengan Regresi Data Panel,” Indones. J. Appl. Stat., vol. 2, no. 1, p. 10, 2019, doi: 10.13057/ijas.v2i1.27932.

P. K. Hutang, D. A. N. Profitabilitas, T. Kebijakan, Y. Hutagaol, and D. P. S. E, “DIVIDEN ( Studi pada perusahaan Farmasi yang terdaftar di BEI,” pp. 1–20, 2020.

Damas Adi Permana, Nasrullah Dali, and Suprapti, “Pengaruh Struktur Modal Dan Leverage Terhadap Profitabilitas,” SIGMA J. Econ. Bus., vol. 4, no. 1, pp. 32–47, 2021, doi: 10.60009/sigmajeb.v4i1.80.

P. K. Apryani, N. P. Y. Mendra, and P. W. Saitri, “Pengaruh Debt to Equity Ratio (DER), Price Earning Ratio (PER), Return On Equity (ROE), dan Debt to Assets Ratio (DAR) terhadap Nilai Perusahaan,” J. KARMA (Karya Ris. Mhs. Akuntansi), vol. 1, no. 5, pp. 1795–1803, 2021.

Downloads

Published

2024-02-16