PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, PENGEMBANGAN KARIR DAN KOMPENSASI TERHADAP TURNOVER INTENTION PT. INDONESIA EPSON INDUSTRY

Authors

  • Ani Prameswara Romadonni Universitas Pelita Bangsa
  • Erfina Heryani
  • Megaria Sitinjak
  • Asep Awaludin

Keywords:

Lingkungan kerja, Pengembangan karir, Kompensasi, Turnover Intention

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Lingkungan Kerja, Pengembangan Karir dan Kompensasi terhadap Turnover Intention pada PT. Indonesia Epson Industry. Penelitian ini memiliki populasi seluruh karyawan PT. Indonesia Epson Industry yaitu sekitar 12.000 karyawan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini berupa deskriptif kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 karyawan di PT. Indonesia Epson Industry. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuisioner, metode yang digunakan dalam pengambilan nilai menggunakan skala likert. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut: Lingkungan Kerja dan Kompensasi berpengaruh Signifikan terhadap Turnover Intention dan Pengembangan Karir tidak berpengaruh Signifikan terhadap Turnover Intention.

Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Pengembangan Karir, Kompensasi Turnover Intention

References

Fadhlurrahman latief, (2017). Pengaruh Pengembangan Karir terhadap Kinerja Karyawan

PT. XYZ. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, Volume 5 No.2

https://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb/article/view/3768

Arsyie Taufik, (2022). Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja Terhadap

Turnover Intention Karyawan pada PT. Shakila Group Lhoksukon-Aceh Utara. Hlm 17

http://repository.umsu.ac.id/bitstream/handle/123456789/19373/ARSYIE%20TAUFIK_1805160429.pdf?sequence=1

Arsyie Taufik, (2022). Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja Terhadap

Turnover Intention Karyawan pada PT. Shakila Group Lhoksukon-Aceh Utara. Hlm 73

http://repository.umsu.ac.id/bitstream/handle/123456789/19373/ARSYIE%20TAUFIK_1805160429.pdf?sequence=1

Emma Rukmini, (2017). Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja dan Pengembangan

Karir Terhadap Kepuasan Kerja dan Turnover Intention (Studi pada Karyawan MNC Bank Wilayah Sumatera). Jurnal Tepak Manajemen Bisnis. Vol.9 No.1

https://jtmb.ejournal.unri.ac.id/index.php/JTMB/article/view/4328

Arsyie Taufik, (2022). Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja Terhadap

Turnover Intention Karyawan pada PT. Shakila Group Lhoksukon-Aceh Utara. Hlm 73

http://repository.umsu.ac.id/bitstream/handle/123456789/19373/ARSYIE%20TAUFIK_1805160429.pdf?sequence=1

Arsyie Taufik, (2022). Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja Terhadap

Turnover Intention Karyawan pada PT. Shakila Group Lhoksukon-Aceh Utara. Hlm 39

http://repository.umsu.ac.id/bitstream/handle/123456789/19373/ARSYIE%20TAUFIK_1805160429.pdf?sequence=1

Downloads

Published

2024-02-18